Kuis/Sayembara November 2009

>> Senin, 09 November 2009

Sayembara Radio Kerajaan Arab Saudi Edisi 35

Bulan Dzulqa'dah 1430 H.

Pemenang Edisi 34 (Syawal 1430 H)

Hardjito di Yogyakarta

Pertanyaan Sayembara Edisi 35

1. Perang apa yg terjadi antara kaum muslimin melawan kafir Quraisy dan melibatkan para malaikat?
2. Dimanakah terletak air mancur tertinggi di dunia yang memancar dari dalam laut?
3. Apa nama laut yang memisahkan Turki dan Yunani?

MC : 1. Perang Badar

2. Kota Jeddah

3. Laut Aegea

Kirim jawaban anda selambat-lambatnya tanggal 25 Dzulqa'dah ke :

Jeddah 21161 KSA (Saudi Arabia), atau email ke :

in@saudiradio.net.sa atau

rassbi2706@hotmail.com ,

disediakan hadiah 500 riyal untuk 1 pemenang.
Sertakan nama, alamat dan nomor telepon atau handphone anda

Lampirkan juga copy KTP agar memudahkan pihak RASSBI mengirimkan hadih, karena uang akan dikirim melalui jasa Western Union.

Lengkapi pula penyertaan Anda dengan laporan penerimaan siaran dan komentar untuk meningkatkan mutu siaran RASSBI.

Kuis Berhadiah Laptop Suara Amerika (VOA)

Kuis online dengan hadiah laptop dari Voice of America akan berakhir sampai dengan edisi Oktober 2009. Bagi pendnegar yang belum beruntung, nantikanlah kuis-kuis berikutnya dimasa-masa mendatang.

Pemenang Kuis :

Bulan Agustus : Madani di Kalimantan Barat

Bulan September : Gunawan di Jakarta

Bulan Okober akan diumumkan secepatnya

0 komentar:

Tentang Blog Ini

Salah satu dari dua blog MAPEM Club (Klub Pendengar Radio dan Sahabat Online Indonesia)
http://mapem-atensi.blogspot.com
http://mapem-club.org

Lorem Ipsum

  © Free Blogger Templates Wild Birds by Ourblogtemplates.com 2008

Back to TOP